Mayoritas Indonesia Ingin Jadi Artis & Hacker
Sunday, 1 May 2016
Kata Google, Orang indonesia mayoritas ingin menjadi artis atau hacker.
Hal ini di benarkan dari kata pencarian paling sering muncul di GOOGLE dengan kata kunci "cara jadi" .
Dengan rating yang pencarian seperti gambar di atas. memang dapat di simpulkan bahwa orang indonesia ingin menjadi artis dikarenakan gaji untuk artis sinetron saja sudah sangatlah besar. apalagi gaji perhari dapat 500ribu. bisa di hitung kan itu kalau misal perhari 500ribu perbulannya berapa. 15juta perbulan dengan modal hafalan text dan akting.
Sedangkan hacker, perlu waktu dan otak yang cerdas untuk dapat mendapatkan uang dengan cepat selain untuk menjadi artis. Oleh karena itu artis mendapatkan urutan pertama dalam mencari uang untuk orang indonesia.
Info dari member Glock19 dan Silent:
1. Sutradara : 5 - 10jt
2. Kameramen : 8 - 12jt/team
3. Penata art : 5 - 8jt/team
4. Sound : 1 - 3jt/team
5. Make up : 1-2jt/team
6. Pemain utama : tergantung nego biasanya : 10 - 50jt, kalau yang udah terkenal dan jadi pemeran utama (Chelsea, Ririn, Naysila, Marshanda, Dude Harlino dll) itu satu episode minim mereka dibayar 25 juta. Untuk pemain film (Movie), kalau yang udah terkenal (Dian Sastro, Dina Olivia, Nirina Zubir dll) satu film bisa sampai 100juta, sedangkan yang baru sih palingan 50juta.
7. Pemain pembantu utama : tergantung nego biasanya : 10 - 30jt, namun biasanya, pemeran pembantu atau antagonis biasanya paling banyak mereka dibayar 15jt satu episode tergantung dari senioritas artis tersebut.
8. Pemain harian paling amatir (dibayar perhari) : 200 - 500rb.
9. Figuran : 50 - 100rb/orang, sedikit catatan bahwa ada yang tidak dibayar kalau dibayarpun tidak lebih dari 1 juta satu episode rata2 sih nyari pengalaman bukan nyari duit.
Catatan lain :
- Menurut gosip terpercaya sih, artis kecil macem yg maen entong/eneng aja honornya 15-25jt/episode (info dari member hari2soechem),
- Konon juga, dari gosip dan diskusi forum: bayaran beberapa artis Eva Celia (20 juta); Angel Karamoy (10 juta), Tukul Arwana utk acara 4 mata (30 juta), Marshanda (35 juta, ada yg bilang 20 juta), Dude Herlino (20 juta), Tamara Blezinky (saat jaman keemasannya ampe 40 juta loh).
- Pemain sinetron yang mampu menembus honor lebih 30 juta per episode adalah Tamara Blezinky (dulu loh sebelum namanya suram), Ayu Azhari, dan Desy Ratnasari (ini juga saat namanya masih bagus).
- Patrio, saat acara NGELABA (TPI) dibayar 1 M per 52 Episode atau 20 juta per Episode. Sedangkan kalau acara lepas, mereka punya tarif 35 juta per sekali manggung. Padahal saat sekali manggung di tahun 1989, Eko Patrio cuman mendapatkan honor 40 ribu.
- Di Sinetron Kisah Kasih di Sekolah dan Adam-Hawa, Rianti Soryan (ibunda Marshanda) sekaligus manajer berani meminta honor Rp 40 juta bagi rumah produksi yang mengontrak anaknya.
sumber :
LINK
LINK 2
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Cara Refund Google Ads
Non Aktifkan Akun gogle dulu. Baru semua saldo yang berada di dalamnya, akan otomatis di kembalikan, lengkap dengan tgl berapa akan di kem...
No comments:
Post a Comment