Perbedaan Villa dengan Rumah ?

Friday, 12 February 2016


Pada dasarnya  villa hanya untuk tempat beristirahat sewaktu-waktu sedangkan rumah tempat untuk berlindung setiap hari. Hal ini juga tidak bisa di artikan dengan villa rumah atau rumah villa. Harus sendiri2 villa yah villa rumah yah rumah karena perbedaan fungsi temapt tinggal dan kegunaan.

Villa

-Hanya diperlukan pada saat-saat tertentu saja (tempat beristirahat sewaktu-waktu) #bukan setiap hari.
-Ukuran villa lebih besar daripada rumah.
-Lokasi dan posisi villa berbeda dari rumah (tanpa dekat dengan jalan besar pun tidak jadi masalah *hanya melewati jalan setapak ala taman)
-Desain rumah kebanyakan untuk villa berkonsep mewah seperti hotel dan tidak wajib ada ruang tamu.
-Untuk perabotan villa, dikarenakan kebanyakan aktifitas berlibur dan hanya untuk temapt beristirahat. perabotan yang wajib ada hanya kasur dan sofa.

-villa tidak memiliki ruang tengah /ruangkeluarga.


Rumah


-Untuk keperluan tempat tinggal sehari-hari.
-Ukuran rumah jauh lebih kecil daripada villa.
-Lokasi dan posisi wajib di samping jalan besar / kecil untuk keluar masuk kendaraan.
-Desain untuk rumah kebanyakan biasa seperti modern minimalis atau modern klasik. Tidak terlalu mewah namun wajib ada dapur,ruang tamu,dan temapt tidur.
-Untuk perabotan rumah yang wajib adalah barang-barang keperluan sehari-hari seperti lemari, peralatan dapur, kasur, sofa dan furnitur-furnitur pelengkap lainnya.

-rumah memiliki ruang tengah / ruang keluarga.

1 comment:

  1. Insight yang menarik..
    Every home has stories — Stories Behind The Windows | Jalusi

    ReplyDelete

Cara Refund Google Ads

  Non Aktifkan Akun gogle dulu. Baru semua saldo yang berada di dalamnya, akan otomatis di kembalikan, lengkap dengan tgl berapa akan di kem...

 
FREE BLOGGER TEMPLATE BY DESIGNER BLOGS